Babinsa Koramil 0826-02 Tlanakan Ikuti Kegiatan JJS Milad Ke-13 SMK Sumber Anyar

    Babinsa Koramil 0826-02 Tlanakan Ikuti Kegiatan JJS Milad Ke-13 SMK Sumber Anyar

    PAMEKASAN - Babinsa Koramil 0826-02 Tlanakan Serda Hermanto mengikuti kegiatan Jalan Jalan Sehat (JJS), Minggu (12/03/2023).

    Kegiatan tersebut diadakan oleh Yasayan Az-zubaer dalam rangka milad ke-13 SMK Sumber Anyar yang terletak di Dusun Sumber Anyar, Desa Larangan Tokol, Kecamatan Tlanakan, Kabupaten Pamekasan. 

    Serda Hermanto sebagai Babinsa Desa Larangan juga ikut berpartisipasi dalam pengamanan untuk kelancaran kegiatan.

    Ia mengatakan bahwa, pengamanan yang dilaksanakan agar pelaksanaan kegiatan JJS berlangsung dengan tertib dan lancar. 

    "Demi kelancaran kegiatan ini kita turut melaksanakan pengamanan sehingga kegiatan berjalan dengan tertib dan lancar, " tuturnya.

    Kegiatan JJS di hadiri dan diikuti Pengurus Yayasan Az-zubaer Kiyai H.Makrus Ali Maliji, Kepala Sekolah SMK Sumber Anyar Jasuli dan Semua jajaran Guru SMK Sumber Anyar serta Warga Dusun Sumber Anyar.

    pamekasan
    Makruf

    Makruf

    Artikel Sebelumnya

    Pawai Haflatul Imtihan Babinsa dan Babinkamtibmas...

    Artikel Berikutnya

    Babinsa 0826/05 Larangan Pendampingan Penyaluran...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Bakamla RI Siap Dukung Multilateral Naval Exercise Komodo (MNEK) 2025
    Kapolri dan Menteri P2MI Bersinergi Lindungi Pekerja Migran Indonesia
    Jenderal TNI (Purn) Dudung Abdurachman: SMSI Harus Tetap Solid dan Bergerak Maju
    DWP Bakamla RI Dukung Pemberdayaan UMKM dan Peran Perempuan di Jala Fair 2025

    Follow Us

    Random

    Tags

    Voting Poll